Profil Lulusan Program Studi

Sarjana Terapan (D-4) Teknologi Rekayasa Otomasi

Profil lulusan Program Studi STr. Terapan Teknologi Rekayasa Otomasi Sekolah Vokasi Universitas Diponegoro terdapat pada tabel profil lulusan yang sesuai dengan Level 6 KKNI. Bidang profil lulusan meliputi perusahaan manufaktur yaitu industri otomotif, kapal laut, pesawat, kereta api, mesin industri, dll, perusahaan makanan/ minuman/farmasi, perusahaan pembangkit tenaga listrik, perusahaan pengolahan minyak dan gas bumi, kimia, kertas, dan lain-lain.